Aku juga Mau , kamu mau?, Puisi kamar Cewek

Author:
Aku juga Mau , kamu mau?, Puisi kamar Cewek: Para cewek yang sedang membaca, tamu yang kebetulan mampir kali ini media kita

Bacaan cewek

ini akan menyuguhkan sebuah puisi yang bertjudul Aku juga mau , kamu mau?, sebenarnya si puisi ini ga dibikin dalam ruangan yang sering disebut sebagai kamar cewek tempat dimana seorang cewek sering berdandan atau tergeletak lemas karena kepenatan menjalani harinya, yang terkadang sering disalah gunakan oleh kaum cowok sebagai media untuk mengintip mengandalkan kamera tersebunyi mereka, hiks... aku pernah memergoki seseorang mengintipi aku dalam kamarku tapi aku ga sempat lihat mukanya karena keadaan terlalu gelap dan saat itu aku masih baru bangun, konsentrasiku belum penuh. yah... ko jadi ngelantur gitu sih,,, daripada gitu mendingan langsung aja kita baca puisinya yuk...
ku juga mau itu

mereka berdendang dengan nada
berkata dengan syair
berucap dengan puisi
aku juga mau...

mereka bercerita melalui prosa
berkenalan lewat pantun
aku juga mau...
lihat! mereka tak marah

pena mereka seakan menari
itu dulu...
sekarang jari yang berjoget.
Diatas kertas ungkapan tertoreh
itu dulu...
kini hardisk tempat menyimpan...
aku juga mau...

Dulu koran media info
sekarang apa hayo..
ya iyalah blog gitu loch..
akupun mau...

tapi blog terkadang salah diguna..
seperti facebook tempat tenlanjang dada...
yang ini aku tak mau...
kuingin semua berjalan diatas norma...
yup ini cita, boleh khan?

bila marah, karna tak didengar..
orang tua berkata, " Aku memakan asam dan garam kehidupan terlebih dulu"
sang anak menimpal " pernah makan kentucky? "
waduh ayah cuma seorang petani kampung yang tak pernah menginjak kota...
jadi tak tau mana kentucky...
hmmm, orang tua adalah pengayomku, penasehat dan pemberi wejangan...
tak kan ada kata kasar terucap atau nada membuat sebal.
kamu mau?

Tak lupa do`a kuucap semoga Allah jadikan ini awal yang mulia, amin.

girls... mari kita aminkan do`a sosok yang berpuisi diatas agar para malaikat juga mengaminkan do`a kita ( kata ustats si gitu..)